Mohon tunggu...
Rani Rasyida
Rani Rasyida Mohon Tunggu... Guru - Guru

Rasulullah Saw. bersabda, “Barangsiapa yang menjadikan negeri akhirat sebagai orientasinya maka Allah akan menjadikan kekayaan di dalam hatinya dan Dia akan mengumpulkan segala kekuatannya sementara dunia ini akan datang mengejarnya dengan penuh ketundukan, dan barangsiapa yang menjadikan dunia sebagai orientasinya maka Allah akan menjadikan kefakiran di hadapannya dan mencerai-beraikan kekuatannya dan dunia tidak datang kepadanya kecuali apa yang telah ditetapkan baginya.” (H.R. Tirmidzi)

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Melewati Semesta

30 Desember 2024   19:30 Diperbarui: 31 Desember 2024   11:57 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Aku masih menengadah ke langit kelam

Yang penuh bintang-bintang tanpa kehadiran rembulan 

Aku melihat gugusan bintang itu mengukir senyum mu

Cahayanya mengingatkanku pada tatapan matamu yang teduh..

Rindu...

Mungkin itu yang aku rasakan..

Rasa yang sulit untuk di uraikan dengan kata-kata

Hanya bisa di rasa..

Rasa yang pertama aku alami..

Pertautan jiwa...

Ikatannya begitu kuat..

Hingga... 

Kemana pun aku memandang hanya wajahmu yang kulihat...

Apa ini...???

Doa dan pertanyaan ku ajukan kepadaNya... 

DIA menenangkanku...

DIA meyakinkanku..

Wahai hati.. damailah...  

Karena DIA selalu membersamai kita

Kita yang sudah terpaut jiwanya

Ikatan ini seperti sudah terjalin lama.. 

Melewati beribu purnama 

Terpisah jarak dan waktu..

Dan akhirnya waktu pertemuan pun tlah tiba..

Melewati semesta ini ku sampaikan kepadamu...

Kamu lah yang aku tunggu...

* Di penghujung tahun di temani terangnya bintang kejora 

30 Desember 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun