Mohon tunggu...
Ina Tanaya
Ina Tanaya Mohon Tunggu... Penulis - Ex Banker

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Bencana Badai Musim Salju di Portland, Oregon

21 Januari 2024   16:22 Diperbarui: 21 Januari 2024   16:25 252
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pohon tumbang. Sumber:  dokpri

Kita di Indonesia hanya memiliki 2 musim, panas dan dingin.   Nach di Portland, Oregon, USA memiliki 4 musim, panas, semi, gugur dan dingin.

Ketika musim dingin tiba, tidak pernah terjadi  badai yang mencekam sekali.   Biasanya hanya salju dan tidak ada badai atau angin yang menyertainya.

Tetapi beberapa hari setelah  Tahun Baru, sahabat saya, imigran dari Indonesia yang mengirimkan video di atas kepada saya.

Mohon diklik link  badai musim dingin ini karena saya tidak bisa mengirimkan dengan fitur youtube .

Selama hampir 35 tahun dia tinggal di Portland . Seminggu sebelum hari Sabtu , tanggal 13 Januari 2024, BMKG di Portland telah memberitahukan bahwa aka nada "winter storm".Warga dimina memitigasi dari segi keamanan dan makanan.

Badai Salju itu terjadi. Baru pertama kali ini dia mengalami cuaca ekstrim, badai salju di musim dingin. Hujan salju di luar rumah , suhu udara mencapai hingga minus 10 cerajat C.

Badai yang luar biasa besarnya disertai dengan angin seperti tonardo iut membuat banyak pohon besar tumbang. Pohon besar tumbang akarnya sampai terangkat. Pohon-pohon tumbang ini memporak-poranda dan merusak mobil, infrastrukutr seperti Listrik, internet.

Jaringan Listrik terbakar karena pohon tumbang. Sumber: dokpri
Jaringan Listrik terbakar karena pohon tumbang. Sumber: dokpri

Listrik mati karena ada pipa gas yang terbakar dan lokasnya persis di tempat yang strategis, tempat warga yang akan keluar dari kompleks, Arbor . Demikian juga dengan fiber optic itu yang ditanam di bawah tanah bisa terbakar dan akibatnya kerusakan dari jaringan internet.

Kondisi mencekam , diperingatkan kepada semua warga agar tidak ke luar rumah karena bahaya kebakaran dan salju yang terus membeku.

Mobil dan Pekerja Kabel Optik. Sumber: dokpri
Mobil dan Pekerja Kabel Optik. Sumber: dokpri

Dalam kondisi tanpa Listrik, heater pun tidak berfungsi. Tidak ada internet membuat para semua warga yang jadi berada di sekitar kompleks itu sangat kedinginan, tak berdaya dan marah.

Semua bekerja all out. Sumber: dokpri
Semua bekerja all out. Sumber: dokpri

Rabu tanggal 17 Januari 2024 kondisi masih belum membaik . Listrik maupun internet belum bisa diperbaik karena parahnya kerusakan. Meskipun semua pekerja dikerahkan mati-matin 24 jam untuk perbaikan, tapi kerusakan berat membuat waktu perbaikan yang lama.

Ice storm pun muncul lagi membuat hujan yang sangat dingin bercampur dengan salju.

Itulah kisah bencana cuaca ekstrim yang terjadi di Portland.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun