Mohon tunggu...
Ina Tanaya
Ina Tanaya Mohon Tunggu... Penulis - Ex Banker

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

"Golden Rules" untuk Portofolio Menggaet Rekruter

25 Maret 2021   15:23 Diperbarui: 26 Maret 2021   07:57 404
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: themewagon.com

Hal ini berarti Anda bisa menjelaskan apa yang Anda kerjakan , tujuan dan mengapa proyek yang Ana kerjakan , bagaimana Pekerjaan itu dilakukan dan kepentingan yang lainnya.

Memperbaharui atau meng"update" Portofolio

Jangan biarkan portofolio Anda ketinggalan zaman.  Manfaatkan waktu untuk update portofolio.  Agency global biasanya melakukan hal yang sama secara rutin, melakukan studi kasus secara rinci  saat makan siang.  Lakukan dengna mindset yang sama seperti hal itu dan siapkan portofolio selalu "fresh" setiap saat.

Konsep "Kiss Interfaces"

Dalam dunia design  dikenal dengan nama "KISS",  singkatan dari keep it simple and stupid.    Bagi mereka yang mendalami bidang digital dan art , pasti mengenalnya.  Anda iminta agar portofolio yang dibuat sederhana tapi mudah sekali untuk navigasi, mengaksesnya di halaman maupun di galeri dan tidak ada salah Ketika.   Selalu memilih untuk "dianggap sederhana"  ketimbang "dianggap pintar".  Hal ini untuk menghindari penghalang bagi Anda untuk bisa menemukan calon klien atau rekruter.

Salah satu contoh dari portofolio anak saya (dengan seizin dia)  yang menggambarkan teori di atas:

Senior UI UX Designer 

Periode Waktu  2018 --  2019 

Durasi Pekerjaan ...bln 

Lokasi Greater Jakarta Area, Indonesia 

DELIVERY & EXECUTION:

Rapid design and strategy for new business initiatives:
- brainstorming design, content/communication approach,
- competitor research
- gathering requirements
- working out user flow dan functions
- quick design turnaround from wireframes to high fidelity designs
- design an initial version of styleguide
- collaborating internally across departments and externally with vendors
- reviewing and directing design products/proposals to ensure that the UI-UX is aligned with our users and the quality meets our expectation

UX Research:
- Involved and driving user research alongside UX researchers: user interviews/calls, desk research
- tracking and observing user behavior with analytic tools
- analysing user feedback to define user problems and turning those findings into design direction
- reviewing researchers' analysis and giving suggestions to gain wider context and turn those findings into actionable solutions

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun