Mohon tunggu...
Ina Tanaya
Ina Tanaya Mohon Tunggu... Penulis - Ex Banker

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Hadiah Tahun Baru 2020, Jabodetabek Banjir

1 Januari 2020   13:16 Diperbarui: 1 Januari 2020   19:25 300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gereja Maria Kusuma Karmel Meruya. Dokpri

Sejak hari Selasa sore sekitar Jam 16:00  curah hujan keras begitu besarnya  di seluruh Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi. Selain curah hujan yang tinggi, juga durasinya yang lama, hampir semalaman membuat JABODETABEK banjir pada pagi harinya, subuh sekitar pukul 5.00.

Rupanya cuaca gelap yang menggelayut di sepanjang akhir tahun 2019 memberikan hadiah cukup besar yaitu banjir besar dari cuaca ekstrim menurut Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.

Kesiapan warga yang sedang menyambut Tahun Baru 2020 itu ternyata kurang siap karena mereka tidak menyangka bahwa hujan keras itu datang begitu cepat dan tidak ada pengumuman dari BMKG yang memberikan informasi sebelumnya tentang kemungkinan banjir. Tidak ada pengumuman siaga 1 , siaga 2 atau siaga 3.

Setelah terjadi banjir barulah BMKG terus menerus mengupdate informasi tentang cuaca bahwa cuaca antara pukul 10.00 pagi awan hitam sudah mulai pudar. Sementara di sore hari potensi hujan akan tetap terjadi.

Dokpri
Dokpri
Gereja Maria Kusuma Karmel Meruya. Dokpri
Gereja Maria Kusuma Karmel Meruya. Dokpri
Daerah-daerah yang jadi korban banjir besar itu:

Di Jakarta Selatan ada 5 titik yang parah, hampir 1 hingga 1,5 meter di daerah Kemang, Tebet, Manggarai, Pejaten Timur, dan Petogogan.

Jakarta TImur ada 3 titik yang parah bervariasi hingga 1 meterdi daerah Halim dan Cawang, Cipinang Indah.

Jakarta  Utara ada 1 titik.

Jakarta Barat ada 3 titik seperti  Pesanggrahan, Green Garden dan Rawa Buaya.

Rekapitulasi untuk Jakarta adalah sebagai berikut:
Rumah Sakit TNI AL Dr Mintoharjo, Bendungan Hilir.
- Perumahan Setneg Cempaka Putih
- Kampus Borobudur di Jalan Kalimalang
- Kelurahan Gedong di Pasar Rebo
- Kelapa Molek, Kelapa Gading Timur
- Cengkareng Barat
- Tamini Square
- Jalan DI. Panjaitan
- TL. Arion Jalan Pemuda
- Perumahan Palad Pulo Gadung
- Kampung Tengah Kramat Jati
- Rawa Buaya
- Tanjung Duren
- Kompleks BPPT Meruya
- Kawasan Pulogadung
- Pulomas

banjir-pool-blue-bird-bagus-5e0c3f51097f365eb5293792.jpg
banjir-pool-blue-bird-bagus-5e0c3f51097f365eb5293792.jpg
Bekasi
- Teluk Pucung Bekasi
- Pondok Gede Permai
- Perum Villa Jatirasa
- Jaka Kencana
- Kemang Ifi Graha Bekasi
- Bojongkulur
- Vijar, Jalan Garuda
- PPA Jatiasih
- Jalan Sunan Kali Jaga
- Perumahan metland Tambun
- Perumahan harapan permai Bekasi
- Pondok Kelapa Jakarta Timur
- Cipinang Jakarta Timur

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun