Mohon tunggu...
Jhon Bee
Jhon Bee Mohon Tunggu... lainnya -

Minat dalam Masalah Technology, Sosial,budaya dan Seni Tradisi

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kursi Khalifah Bahloul

11 Februari 2010   22:35 Diperbarui: 26 Juni 2015   17:58 163
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

“Lho, mengapa pula kau menangisi nasibku? Apa yang salah denganku?”

“Baginda, hamba duduk di kursi Baginda hanya tiga menit, tapi siksaan yang hamba terima begini pedihnya…hoaaaa. Baginda sudah duduk di tahta itu selama tiga puluh tahun…hoaaa…Hamba tak sanggup membayangkan betapa pedihnya pukulan yang akan Baginda terima kelak… hoaaaa…”

Kini giliran Khalifah yang menangis terisak-isak.

“Lalu apa yang harus kulakukan?” tanya Khalifah, sambil terus tersedu.

Bahloul bangkit dari lantai, dan berlari-lari kecil mengitari balairung istana yang megah itu sambil mengacung-acungkan tinjunya: “Keadilan, Baginda! Keadilan! Beri keadilan pada seluruh rakyat! Keadilan! Keadilan! Keadilan!”

Khalifah lalu bersumpah untuk memenuhi permohonan Bahloul itu. Ia mengaku selama ini memang telah ratusan kali, telah ribuan kali, menjanjikan hal itu kepada rakyat, dengan berbagai bahasa yang indah, dengan ungkapan-ungkapan yang terkesan serius – tapi tak pernah sungguh-sungguh berusaha mewujudkannya. “Sejak detik ini aku akan benar-benar memberi keadilan kepada segenap rakyatku”.

Bahloul pun pulang, sambil mengatakan bahwa ia tak akan percaya begitu saja pada janji Khalifah. “Hamba tetap akan sering-sering mengingatkan Baginda tentang janji itu..”

Khalifah Harun ada di mana-mana, di setiap jaman. Mereka memerlukan para Bahloul, yang wajib untuk tak henti mengingatkan betapa panasnya kursi yang mereka duduki. Tak terkecuali di Negeri tercinta ini ; yang belakangan sedang dihebohkan dengan kasus MAFIA PERADILAN. Kita berharap semoga orang-orang yang diberikan amanah menjadi Pemimpin dan Penegak keadilan di negeri ini; yang pada masa kampanye lalu dengan lantang mengobral janji akan menegakan keadilan, tidak melupakan janji-janji manisnya. Dan semoga bagi mereka yang tengah mencoba mengingkari janji-janjinya itu, segera tersadar sebelum semuanya menjadi terlambat.

Harapan itu masih ada, Kawan….!!!

(semua isi tulisan di atas di ambil dari salamsuper[dot]com

[caption id="attachment_72641" align="aligncenter" width="150" caption="MARIO TEGUH GOLDEN WAYS "][/caption] note: semoga kisah ini bisa menjadi contoh bagi penegakkan keadilan di Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun