Mohon tunggu...
Akhlis Purnomo
Akhlis Purnomo Mohon Tunggu... Penulis - Copywriter, editor, guru yoga

Suka kata-kata lebih dari angka, kecuali yang di saldo saya. Twitter: @akhliswrites

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

Mau Yoga Gratis? Di Sini Tempat-tempatnya!

23 Oktober 2015   10:49 Diperbarui: 4 April 2017   17:17 5746
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

5. Bajra Sandhi Renon Denpasar, Senin s/d Sabtu , Pagi pukul 7.00 wita – 8.00 wita. Sore pukul 17.00 wita – 18.00 wita. Minggu hanya pagi pukul 7.00 – 8.00 wita.

6. Pantai Sanur Grand Bali Beach. Hanya Minggu pagi pukul 7.00 – 8.00 wita.

7. Pantai Karang Sanur, Senin – Sabtu pagi pukul 7.30 – 8.30, sore pukul 17.00-18.00.

8. YAP Square Yogyakarta setiap Minggu pagi pukul 6.00.

9. Foodpark SunMor UGM Yogyakarta, tiap Minggu pagi pukul 07.00.

10. Kandang Yoga, setiap Minggu pagi di Alun-alun Kota Serang, Banten pukul 6:30-8:30.

11. KAPHA Yoga Gembira Bintaro, setiap hari Minggu 6.30-7.30 di Bintaro X-Change Mall (di luar Fiesta Steak).

12. Taman Sari, Lippo Karawaci, Tangerang, tiap Minggu pagi 6.30-7.30.

13. Taman Mayangkara, depan perpustakaan BI (depan bekas Museum Mpu Tantular), Surabaya, tiap Minggu acara Car Free Day pukul 6.30-7.30.

Jadi kalau Anda masih beralasan yoga itu olahraga mahal, sekarang tidak ada alasan lagi bukan?

(Penulis adalah pegiat Komunitas Yoga Gembira yang mengadakan latihan terbuka bersama di Taman Suropati, Menteng, Jakarta Pusat, tiap Minggu pagi pukul 7-8:30)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun