Persoalan mentalitas, ketidakpahaman dan kesalahan teknis secara administrasi dalam implementasi operasionalisasi dana menjadi ganjalan dan kekhawatiran.
Jika dana BOS dipergunakan secara optimal, bukan sekadar maksimal, tapi habis tanpa tujuan jelas, serta sesuai peruntukan (cepat, tepat dan akuntabel) berdasarkan skala prioritas dalam pengembangan madrasah, perlahan akan banyak madrasah yang "naik kelas" menjadi lebih baik lagi.
sumber ; 1
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H