Mohon tunggu...
Wuri Handoko
Wuri Handoko Mohon Tunggu... Administrasi - Peneliti dan Penikmat Kopi

Arkeolog, Peneliti, Belajar Menulis Fiksi

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Tak Ada Puisi yang Unik dan Menarik

2 Juli 2021   03:33 Diperbarui: 2 Juli 2021   08:26 703
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi, Tidak Ada Puisi Yang Unik dan Menarik. Sumber:https://ezoque.com

Juga mempengaruhi atau membangkitkan hasrat untuk memperhatikan (mengindahkan dsb). 

jadi, vote menarik untuk karya puisi itu karena kita merasa puisi yang kita baca itu menyenangkan, bukan? 

Sementara unik, sifatnya lebih khusus, sesuatu yang berbeda daripada umumnya, spesifik atau unik itu sendiri dan umumnya untuk katya tulis, bersifat sesuatu yang spesifik. 

Dalam KBBI, unik berarti tersendiri dalam bentuk atau jenisnya; lain daripada yang lain,tidak ada persamaan. 

Jika demikian, maka vote unik, dapat diartikan bahwa penilaian puisi itu karena puisi yang di vote lain daripada yang lain. 

Bagi saya vote unik dan menarik, akan lebih sesuai untuk artikel-artikel yang mengandung informasi yang lugas, berita ataupun wacana lain yang langsung bisa dipahami artinya secara subyektif maupun obyektif. 

Sementara puisi, seperti yang saya ulas di atas, seringkali diksi, kalimat dan makna tergantung imaji pembaca. 

Keindahan dan makna tergantung selera pembaca. Karena di dalam puisi selalu saja ada majas,metafora dan personifikasi dan kiasan-kiasan lainnya. 

Saya selalu memberikan vote puisi inspiratif, karena menurut saya puisi selalu membangkitkan getar-getar imajinasi, mendorong orang untuk melakukan sesuatu, mengilhami. 

Sejauh mana puisi itu inspiratif, bagi saya pribadi terletak pada keindahan kata dan kalimat (diksi) dan sejauh mana saya dapat menangkap makna yang tersirat ataupun tersurat.

Menilai puisi selalu dengan hati dan imajinasi. Itulah kenapa menurut saya, puisi selalu saya tempatkan sebagai karya spesifik dan inspiratif. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun