Aku memanggilmu dalam diam
tanpa hak, tanpa salam
Kamu mendekat, lalu menjauh
seperti ombak di pantai yang rapuh
   Kita berjalan di jalan tanpa tanda
   menyusuri ruang yang tak bernama
   Ada tawa, ada rindu yang menggema
   tapi tak ada kata yang mengikat cerita
Genap dan ganjil, semua terasa abu-abu
tak ada ujung, hanya jalan yang semu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!