Mohon tunggu...
Windi Istiqomah
Windi Istiqomah Mohon Tunggu... Mahasiswa - institut pertanian bogor

Saya adalah mahasiswa aktif program studi Supervisor Jaminan Mutu Pangan Sekolah Vokasi Institut Pertanian Bogor.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Sosialisasi Keamanan Pangan Mahasiswa Sekolah Vokasi IPB di SDN Bogor Baru

19 Mei 2023   18:21 Diperbarui: 25 Mei 2023   13:54 579
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto bersama siswa/i kelas 5 SDN Bogor Baru (Dok. pribadi) 

Bermain games cerdas cermat (Dok. pribadi)
Bermain games cerdas cermat (Dok. pribadi)

Bermain games roll bottle challenge (Dok. pribadi)
Bermain games roll bottle challenge (Dok. pribadi)

Pembagian Hadiah untuk Kelompok Protein (Dok. pribadi)
Pembagian Hadiah untuk Kelompok Protein (Dok. pribadi)

Rangkaian acara diakhiri dengan pemberian plakat dari Program Studi Supervisor Jamianan Mutu Pangan sebagai kenang-kenangan untuk SDN Bogor Baru. Selain itu, pemberian poster yang berisikan "Langkah Mencuci Tangan yang Benar" dan "Tips Sehat Konsumsi Gula, Garam, dan Lemak" untuk dipajang di setiap kelas mulai dari kelas 1 hingga kelas 6. Setelah itu, diakhiri dengan sesi foto bersama dengan siswa/i kelas 5, wali kelas, kepala sekolah, dosen, dan mahasiswa. 

Pemberian plakat dari Prodi SJMP kepada SDN Bogor Baru (Dok. pribadi)
Pemberian plakat dari Prodi SJMP kepada SDN Bogor Baru (Dok. pribadi)

Harapan dari sosialisasi ini diharapkan siswa/i kelas 5 SDN Bogor Baru dapat lebih mengerti dan menerapkan hal-hal yang harus diperhatikan saat mencuci tangan dan mengkonsumsi pangan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun