Mohon tunggu...
Wiwin
Wiwin Mohon Tunggu... Lainnya - simple

saya seorang ibu

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Menulis Biografi

22 Desember 2023   06:20 Diperbarui: 22 Desember 2023   06:40 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok. pribadi/pelatihanbelajarmenulis.blogspot.com

Dok. pribadi/pelatihanbelajarmenulis.blogspot.com
Dok. pribadi/pelatihanbelajarmenulis.blogspot.com

Arti dari biografi adalah tulisan tentang kehidupan. Menurut WJ.S. Poerwadarminta dalam buku Kamus Umum Bahasa Indonesia, biografi berarti riwayat hidup, sedangkan menurut KBBI daring  bahwa biografi adalah tulisan tentang seseorang yang ditulis oleh orang lain.

Mengapa biografi harus ditulis oleh orang lain? Karena jika riwayat hidup seseorang ditulis oleh dirinya sendiri, itu yang dinamakan dengan autobiografi.

Jadi, jelas 'kan? Biografi adalah riwayat hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain, sedangkan autobiografi adalah riwayat hidup seseorang yang ditulis sendiri oleh orang yang bersangkutan. Penulisnya jelas mengalami perjalanan hidup yang ditulisnya.

Menjadikan sebuah karangan dalam bentuk biografi tentunya kita harus menentukan Langkah-langkah yang harus kita ketahui, agar dapat menyusun sesuai dengan tahap yang tepat. Pada menulis biografi, dijelaskan oleh pemateri Lely dipertemuan ke-28 lebih dulu kita mengetahui pengertian biografi yang kita pahami. Langkah selanjutnya akan lebih detail dibahas mengutip dari piblikasi materi biografi di Melintas.id  berikut penjelasan detailnya.

Bagaimana cara menulis biografi secara efektif?

1. Hal pertama yang mesti kita lakukan adalah memilih dan menetapkan tokoh yang akan ditulis riwayat hidupnya.

2. Harus minta izin kepada tokoh yang dimaksud dan/atau kepada keluarga dekatnya. Hal ini penting dilakukan agar memudahkan penulisan, juga menjunjung tinggi nilai etika.

3. Mencari dan mengumpulkan sumber data.

Dalam hal mencari dan mengumpulkan sumber data tentang tokoh yang akan ditulisnya, sumber data harus benar-benar valid dan mengetahui perjalanan hidup sang tokoh secara lengkap dan pasti.

4. Segera menyusun tulisan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun