Mohon tunggu...
Wisnaldi MAlin
Wisnaldi MAlin Mohon Tunggu... Guru - guru

Laki

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kemenag Tanah Datar Peringati Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1442 H

19 Maret 2021   08:20 Diperbarui: 19 Maret 2021   08:35 279
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tausiyah Oleh Ustadz H.Ristawardi, Dt Batungkek Ameh (Dokpri)

Pada hari  Kamis, tanggal 18 Maret 2021, bertepatan dg 4 Sya'ban 1442 H. Keluarga besar kementerian Agama Kabupaten Tanah Datar melaksanakan kegiatan peringatan Isra' wal Mi'rajnya Nabi Muhammad Saw, yg bertempat di Mesjid Huriah Malana Ponco Batusangkar.

Dalam peringatan ini, Tausiyah disampaikan oleh Al Ustadz H.Ristawardi Dt Batungkek Ameh, salah seorang ustadz senior dari Kota BuKittingi, dan di hadiri oleh seluruh pejabat dilingkungan Kementerian agama Kabuapten Tanah Datar, di Komandoi oleh Kakankemenag Tanah Datar sendiri, Kasubag, Para Kasi dan Penyelenggara, Kepala Madrasah, Kepala Kua, Penyuluh serta seluruh ASN Kan Kemenag kabupaten Tanah Datar.

Dalam Arahannya, sebelum Tausiyah, Kakankemenag Drs.H.Syahrul Menyampaikan :

  • Kegiatan ini terlaksana di sela-sela padatnya kegiatan madrasah dan satker lainnya.
  • Pelakasanaan kegiatan ini tetap mematuhi protokol kesehatan.
  • seluruh satker segera menindak lanjuti surat tentang kegaiatan wakaf uang.
  • seluruh pejabat dilingkungan untuk mengikuti kegiatan doa kebangsaan agar terbebas dari wabah Corona.
  • dan mari kita simak, kita amalkan bersama hikmah dari peringatan Isra'walmi'raj ini dalam kehidupan sehari-hari.

Tausiyah Oleh Ustadz H.Ristawardi, Dt Batungkek Ameh (Dokpri)
Tausiyah Oleh Ustadz H.Ristawardi, Dt Batungkek Ameh (Dokpri)

Dalam tausiyahnya al Ustadz Ristawardi Mengingatkan :

  • Pada saat sekarang ini kita sedang Memasuki zaman di mana Ummat Islam sedang mengalami ujian yg sangat berat oleh Allah Swt, tidak hanya oleh Corona saja ,tapi yg lebih berat dari itu adalah ujian iman karena kita berada dalam situasi dimana kebenaran kadang-kala dikatakan kemunkaran, dan kemungkaran malah dikatakan kebenaran.
  • Mari kita teladani sikap Rasulullah dalam setiap perilaku hidup dan kehidupan kita agar selamat dunia dan akhirat.
  • Belajar sepanjang hayat adalah Hadist Rasulullah, minal mahdi ilallahdi, mustahil kita bahagia tanpa ilmu.
  • Peliharalah sholat kita karena Sholat adalah anak unci syurga.
  •  Ingat kita lebih lama dalam kubur dibandingkan di dunia, untuk itu bawalah sebagian rezki yg diberikanl Allah di dunia sebagai bekal di akhirat kelak, dengan cara menggunakannya di jalan Allah Swt.
  • Bersatulah sebagai orang yg beriman dan janganlah berpecah belah.

Acara ditutup oleh doa yg disampaikan oleh Ustadz Khairul Anwar,MA.

Barakallah, semoga berkah, aamiin.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun