Mohon tunggu...
Wipa Hilmanapilah
Wipa Hilmanapilah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa di salah satu universitas negeri Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Implementasi Program Pemanfaatan Teknologi Kampus Mengajar Angkatan 5

31 Desember 2023   21:02 Diperbarui: 31 Desember 2023   21:10 46
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

PESONA (Pemanfaatan Sosial Media untuk Anak) merupakan salah satu program kelompok kami dalam bidang pemanfaatan teknologi.

Program ini memiliki tujuan untuk mengenalkan sosial media dan bagaimana cara pemanfaatannya untuk anak usia sekolah dasar.

Urgensi dari program kerja ini yaitu maraknya anak sekolah dasar yang membuat konten pada platform tertentu dengan tidak memikirkan jejak digital jangka panjang.

Hal ini dikhawatirkan akan menimbulkan hal yang kurang diinginkan terjadi dimasa depan.

Oleh karena itu, program kerja ini dilaksanakan dengan tujuan agar para peserta didik jauh lebih hati-hati dalam bersosial media.

Adapun pembicaranya yaitu perwakilan dari mahasiswa yang bertugas pada sekolah tersebut dengan diikuti oleh setiap guru dan peserta didik dari seluruh angkatan.

Para peserta didik aktif dalam bertanya dan menjawab dalam kegiatan tersebut yang mana menunjukkan antusiasme mereka terkait dengan program kerja tersebut.

Selain itu, program kerja lain dari kelompok penulis selain PESONA pada bidang teknologi, terdapat juga program TATAKAN (Taka Kelola Perpustakaan), Edra (Education of 3R Application of Trash) yang merupakan program pengelolaan sampah.

Lalu ada INTELS (Increasing Numeracy and Literacy Skills) sebagai bentuk peningkatan literasi dan numerasi peserta didik, SS (School Support) sebagai bentuk tenaga tambahan untuk sekolah. ***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun