Jalan - jalan saja yang kau pikirkan,
Bergaya saja yang kau lakukan,
Lari dari kenyataan,
Hidupmu bagai gumpalan asap beterbangan,
Kemana lagi kamu ingin pergi?
Kemana lagi kamu ingin berlari?
Masalah itu dihadapi?
Bukan untuk dipungkiri,Â
Jadilah mukmin sejati,
Pikirkanlah agama ini, negeri ini jangan hanya dirimu sendiri,
Apa kau mati rasa?Â
Tak melihat saudara kita tengah menderita,
Musibah yang mendera, tak pernah kunjung reda,Â
Masihkah kau merasa, bahwa dirimulah yang paling sengsara?
Hingga kau mati rasa tak memikirkan mereka.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2HBeri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!