Mohon tunggu...
Muhammad Wildhan Pamungkas
Muhammad Wildhan Pamungkas Mohon Tunggu... Mahasiswa - Calon Penulis Masa Depan

Berbicara dengan tulisan, aku akan mengubah setiap pengalaman menjadi kisah yang menginspirasi dan penuh makna

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

4 Fakta Menarik Konser JKT48 Summer Fest Kemarin!

3 Juli 2023   21:59 Diperbarui: 3 Juli 2023   22:47 1280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Adel menabuh bedug jepang. Sumber : akun twitter @viiccc89

Lalu foto yang terakhir. Yaitu momen konser yang diisi semprot-semprotan member kepada fansnya yang menjadi hal yang menarik karena sebuah grup di jepang yang menyelenggarakan konser musim panas tentunya akan ada sesi semprot-semprotan seperti yang ada difoto. Sebagai contoh yang maksud yaitu ada pada video dibawah ini :

Sebuah grup Keyakizaka46 yang saat itu membawakan lagu yang berjudul Abunakashii Keikaku saat itu mungkin saat musim panas kali ya karena pada video ini sekitar 1 sampai 2 menitan terlihat interaksi para member Keyakizaka46 semprot-semprotan kepada fansnya.

4. Shani Indira Natio Mengumumkan Kelulusan

Shani Indira Natio. Sumber : https://www.facebook.com/f48g.media
Shani Indira Natio. Sumber : https://www.facebook.com/f48g.media

Menjelang lagu terakhir pada konser dikejutkan bahwa Shani Indira Natio selaku Kapten JKT48 mengumumkan kelulusan yang berarti menjadi anggota yang ketiga JKT48 yang saat ini mengumumkan kelulusan yang sebelumnya telah di lakukan oleh Jesslyn dan Sisca.


Dari empat fakta menarik yang paling mengejutkan bagi saya dari Shani Indira memutuskan ingin keluar dari JKT48 dan Generasi 11 membawakan lagu "Kitagawa Kenji" yang kemudian diubah "Melody Nurramdhani" karena apabila lagu ini dibawakan tentunya mengganti nama judulnya dengan nama staff lainnya. Dari tahun 2012 sampai tahun 2023 tentunya menjadi penantian panjang untuk membawakan lagu itu kembali.

Semoga kedepannya tentunya akan ada banyak kejutan dari project, konser ataupun yang lainnya pada JKT48. Dengan adanya pengumuman kelulusan anggota JKT48 yang senior bukan berarti menjadi kurang peminat justru karena grup ini bersifat regenerasi yang tentunya harus mendukung anggota yang masih muda untuk didukung karena tentunya siklus ini akan terus berkelanjutan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun