Mohon tunggu...
Muhammad Wildhan Pamungkas
Muhammad Wildhan Pamungkas Mohon Tunggu... Mahasiswa - Calon Penulis Masa Depan

Berbicara dengan tulisan, aku akan mengubah setiap pengalaman menjadi kisah yang menginspirasi dan penuh makna

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Ichitan Dream Bright Menghadirkan Actor Thailand!

29 Januari 2023   21:10 Diperbarui: 29 Januari 2023   21:12 793
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lalu kehadirannya tentunya membuat orang-orang teriak histeris. Kehadirannya pun langsung membawakan satu lagu dan langsung dimulai acara dengan sesi tanya dengan pembaca acara. Dan saya benar mendokumentasi dalam video setiap momentnya. Dan mereka juga mengadakan live straming dari akun instagramnya.

Lalu saya merasakan capek, pegal, desak-desakan hingga akhirnya saya mundur dari tempat dan meninggalkan 3 teman saya yang berada di dalam acara karena handphone tersisa 20 persen. 

Keadaan dari belakang. Dokumentasi Pribadi
Keadaan dari belakang. Dokumentasi Pribadi

Saya pun menghampiri booth ichitan untuk menumpang mengechas namun ternyata percuma tidak bisa di gunakan. Saya pun memutuskan untuk keluar dari tempat mencari colokan. Dan saat keluar kebetulan memang saat saat acara itu berakhir. Bright membawakan lagu Kan Goo yang merupakan Original Soundtrack dari seriesnya yaitu 2gether. Saya yang ingin keluar pun hanya bisa mendokumentasikan video dari tempat lain.

Kebetulan pihak mall menyediakan layar besar di beberapa titik untuk fans yang tidak bisa ke acara pun bisa melihat di titik layar besar yang dapat dilihat. Lalu saya pun tak lama mengechas handphone dan mengabarkan teman saya. Hingga akhirnya acara berakhir teman saya pun menghampiri saya.

Kami berempat istirahat sejenak karena tadi merasakan desak-desakan dengan orang. Lalu hingga akhirnya jam setengah empat sore. Kami memutuskan untuk pulang. Namun kita berpisah dengan teman satunya lagi dan kita bertiga motoran bareng. 

Dan menurut saya acara ini udah bagus namun memang ada beberapa kekurangan, tetapi saya memahami kekurangan tersebut dan setidaknya acara ini berjalan dengan lancar dan tidak acara penggusuran apapun itu. Dan saya merasakan cukup senang dan teman-teman. Padahal jujur saja teman yang saya kenal dan ketemu hanya teman kuliah saya dan dua orang yang saya kenal di sosial media ini pertama kalinya bertemu. Tetapi rasanya seperti teman yang sudah lama tak bertemu.

Saya menganggap acara ini sebagai hadiah diri sendiri untuk ulang tahun saya juga. Karena acara ini tanggal 28 Januari dan tepat hari ini 29 Januari. Saya berulang tahun ke 23 tahun.

Nasi Kuning Ulang Tahun ke 23. Dokumentasi Pribadi
Nasi Kuning Ulang Tahun ke 23. Dokumentasi Pribadi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun