Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Merdeka Berprestasi Talenta Seni Menginspirasi

6 September 2024   08:15 Diperbarui: 6 September 2024   08:17 587
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Merdeka Berprestasi Talenta Seni yang Menginspirasi adalah kisah omjay kali ini. Omjay temukan spanduk berisi kegiatan mahasiswa di kampus universitas negeri jakarta atau unj menjadi tuan rumahnya. 

Pekan senimahasiswa nasional yang disingkat peksimas baru saja digelar dari tanggal 2 sampai 7 September 2024. Omjay melihatnya ketika pagi ini dan jumat minggu lalu berolahraga di sekitar Kampus UNJ. Infonya dapat di baca di https://wr3.unj.ac.id/peksiminas/.

Peksiminas adalah puncak kegiatan kemahasiswaan di bidang pengembangan bakat dan minat dalam bidang seni. Peksiminas merupakan kegiatan yang berkesinambungan guna memberikan wadah bagi mahasiswa dalam meningkatkan kualitas dan kemampuan praktis mahasiswa dalam bidang seni, baik seni suara, seni pertunjukan, seni sastra, maupun seni rupa. 

Melalui kegiatan ini diharapkan para mahasiswa mampu meningkatkan dan mengembangkan prestasi dan kreasi seninya untuk memperkaya budaya bangsa berdasarkan Bhinneka Tunggal Ika.

Salah satu wadah untuk mengimplementasikan harapan tersebut, Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi mempunyai tugas melaksanakan penyiapan kebijakan teknis di bidang pengembangan prestasi dan manajemen talenta. 

BPTI adalah unit pelaksana teknis Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi di bidang pengembangan talenta peserta didik yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Pusat Prestasi Nasional. BPTI berupaya untuk menyelenggarakan kegiatan Pekan Seni Mahasiswa Nasional (Peksiminas) XVII.

sumber gambar dokpri
sumber gambar dokpri

Indonesia, sebagai negara yang kaya akan budaya dan seni, memiliki beragam talenta yang mampu menginspirasi masyarakat. Dalam semangat kemerdekaan, kita perlu merayakan dan mengangkat prestasi para seniman yang tidak hanya berkontribusi pada dunia seni, tetapi juga memberikan dampak positif bagi masyarakat.

sumber gambar dokpri
sumber gambar dokpri

Menggali Potensi Seni Lokal

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun