Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Rapat Kerja Ekstrakurikuler SMP Labschool Jakarta Tahun Ajaran 2024/2025

11 Agustus 2024   08:17 Diperbarui: 11 Agustus 2024   12:38 429
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendahuluan 

SMP Labschool Jakarta mengadakan kegiatan rapat kerja ekstrakurikuler antara pembina dan pelatih ekstrakurikuler. Koordinator majelis pembina ekskul atau mpe ekstrakurikuler ibu Eni mengundang semua guru pembina dan pelatih untuk ikut acara rapat kerja di teater kecil lantai 3.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Acara raker dibuka oleh kepala sekolah SMP Labschool Jakarta. Bapak Asdi Wiharto memberikan sambutan pentingnya ekstrakurikuler dikelola secara profesional. Wakil kepala sekolah bidang kesiswaan pak treza dan wakil kepala sekolah bidang sarpras pak Erwin juga hadir mendampingi pak Asdi Wiharto.

Input sumber gambar Ilham 
Input sumber gambar Ilham 

Isi tulisan kisah Omjay kali ini tentang kegiatan rapat kerja ekstrakurikuler di SMP Labschool Jakarta. Alhamdulillah kegiatan ekstrakulikuler di SMP Labschool Jakarta berjalan dengan baik. 

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Sekitar 27 ekskul bidang keilmuan, keolahragaan, dan kesenian dapat diikuti oleh semua siswa Labschool Jakarta.

1. Kelompok ilmiah remaja atau kir

2.Baca tulis Al Qur'an 

3. Komputer 

4. Mobile legend

5. Bahasa inggris 

6. Bahasa Perancis 

7. Bahasa Jepang

8. Bahasa Korea 

9. Bahasa Mandarin 

10. Paskibra

11. Pencak silat

12. Basket

13. Menembak

14. Panahan

15. Jurnalistik 

16. Pramuka 

17. Sepakbola

18. Tari modern 

19. Tari tradisional 

20. Teater 

21. Robotik

22. Taekwondo 

23. Gambang Kromong 

24. Paduan suara

25. Komik

26. Renang

27. Fotografi 

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Apa yang dilakukan SMP Labschool Jakarta dalam mengelola ekstrakurikuler menjadi lebih tertata dengan baik?

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Semua ekskul dikelola dengan baik, mulai dari jadwal yang diatur sampai besar iuran setiap ekskul. Pembina ekskul berasal dari guru SMP Labschool Jakarta dan pelatihnya diambil dari luar labschool Jakarta.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Siapa saja yang diundang dalam kegiatan rapat kerja ekstrakurikuler di SMP Labschool Jakarta?

Peserta raker yang diundang adalah guru SMP Labschool Jakarta yang ditunjuk menjadi pembina ekskul dan pelatih ekskul yang melatih siswa SMP Labschool Jakarta sesuai dengan minat dan bakatnya.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Dimana kegiatan raker ekstrakurikuler dilaksanakan?

Kegiatan dilaksanakan di aula teater kecil lantai 3 SMP Labschool Jakarta. Aula ini adalah aula serbaguna yang dapat digunakan untuk kegiatan siswa termasuk juga kegiatan ekstrakurikuler.

Input sumber gambar erwin
Input sumber gambar erwin

Kapan kegiatan raker dilaksanakan?

Kegiatan raker dilaksanakan hari Sabtu, 10 Agustus 2024. Kegiatan dimulai dari pukul 07.30 wib sampai 12.00 WIB. 

Omjay sendiri hanya ikut kegiatan pembukaan saja karena mengikuti kegiatan Napak tilas detik-detik proklamasi kemerdekaan RI di museum proklamasi.

Sabtu pagi kami berjalan kaki dari museum proklamasi sampai tugu proklamasi. Kami sempat berhenti sejenak di taman Suropati.

https://www.kompasiana.com/wijayalabs/66b758b134777c48471ad672/napak-tilas-detik-detik-peringatan-kemerdekaan-ri?utm_source=Whatsapp&utm_medium=Refferal&utm_campaign=Sharing_Mobile

Bagaimana kegiatan raker berlangsung?

Alhamdulillah kegiatan raker berjalan lancar dan semua guru pembina dan pelatih hadir untuk menyusun rencana program kerja dan anggaran kegiatan.

Mengapa ada kegiatan raker ekstrakurikuler di SMP Labschool Jakarta?

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Kegiatan raker ekstrakurikuler adalah kegiatan rutin setiap tahun untuk mendengarkan laporan pengurus mpe ekstrakurikuler dalam melaksanakan program kegiatan dan laporan pertanggungjawaban keuangan.

Penutup 

Demikianlah kisah Omjay tentang rapat kerja ekstra kurikuler SMP Labschool Jakarta tahun ajaran 2024/2025.

Semoga kegiatan ekstrakurikuler di sekolah kita dapat berjalan dengan baik dan lancar.

Semua biaya ekstrakurikuler dibebankan kepada orang tua siswa. Setiap siswa boleh mengambil ekskul lebih dari satu asalkan tidak bentrok jadwal kegiatannya.

Salam blogger persahabatan 

Omjay

Guru blogger Indonesia 

Blog https://wijayalabs.com/about

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun