Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Bisakah dari Seorang Blogger Bertransformasi Menjadi Youtuber?

23 April 2024   16:59 Diperbarui: 23 April 2024   16:59 392
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Input sumber gambar dokpri

Videonya kocak dan hanya dihadiri secara langsung oleh pak Ronald dari Kalteng, dan pak Haswa dari Sulteng. Keduanya sekarang menjadi pengawas sekolah, dan juga pengurus PGRI di daerahnya masing-masing.


Siapa saja yang bisa kita ajak menonton channel youtube kita?

Ajak sebanyak mungkin orang lain. Bisa ajak teman mengajar, bisa ajak murid-murid kita, bisa ajak tetangga, atau teman di media sosial. Ajak mereka untuk like, subcribe, dan follow akun youtube kita. Begitulah yang Omjay lakukan sampai tak terasa sudah lebih dari 3000 follower. Sebaiknya sih kita punya tim hore sehingga bisa saling bekerjasama agar chanel youtubenya ramai.

Tapi, Omjay masih kalah banyak follower sama pak Fajar Tri Laksono. Channel youtubenya selalu ramai penontonnya. Anda bisa menonton dan kasih like di https://www.youtube.com/@fajartrilaksono7809.

Salah satu video yang Omjay suka di akun channel bapak Fajar Tri Laksono adalah Pemanfaatan Teknologi untuk merancang pembelajaran dan kelas interaktif yang disampaikan mas Mufid. Beliau salah satu youtuber terkenal Indonesia. 

Biasanya kami membuka kelas public speaking for teacher atau kelas bicara GRATIS dengan mengundang kawan-kawan guru hebat yang sudah sukses dalam bidangnya masing-masing. Rencananya, kami akan membuka gelombang kedelapan di bulan Mei nanti.

https://youtu.be/oXazKVXE3-0


Bagaimana caranya agar channel youtube kita ramai pengunjungnya?

Kalau ini, Omjay belajar sama bapak fajar dan mas Mufid. Beliau pintar sekali membuat konten video yang menarik. Pantas saja banyak sekali yang menonton channel youtubenya di internet. Intinya buat konten video sebanyak mungkin dari apa yang kita sukai dan kuasai. Ajak kawan lainnya untuk slaing berkolaborasi sehingga chennel youtube kita menjadi ramai dan dapat dollar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun