Hari ini Jumat, 15 Desember 2023 sekolah kami pembagian raport, dan semua orang tua siswa sudah siap hadir ke sekolah. Sudah banyak stand bazar disiapkan oleh pengurus POMG SMP Labschool Jakarta. Sekolah menjadi ramai di saat pembagian raport.
Demikianlah kisah Omjay hari ini. Semoga bermanfaat buat pembaca kompasiana. Omjay sendiri masih membuat rancangan aksi nyata guru penggerak untuk semester kedua. Semoga bisa dilaksanakan saat masuk sekolah lagi di tahun baru 2024. Liburan semester ganjil kali ini lumayan lama. Kami baru masuk kembali ke sekolah tanggal 8 Januari 2023. Selamat berlibur kawan-kawan. Yuk kita isi liburan kita dengan bergembiran bersama keluarga tercinta.
Salam Blogger Persahabatan
Omjay
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H