Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Inilah Sosok The Best Teacher Kompasiana

4 Desember 2022   16:19 Diperbarui: 4 Desember 2022   16:21 500
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Teman-teman kompasiana yang Omjay sayangi dan banggakan. Baru saja pengelola kompasiana menampilkan para pemenang kompasianival. Kegiatannya dilaksanakan pada hari Sabtu, 3 Desember 2022 di Bentara Budaya Jakarta.

Omjay tak bisa hadir, karena mengikuti acara puncak peringatan puncak HUT ke-77 PGRI dan HGN di Semarang. Alhamdulillah Omjay bertemu langsung Presiden Jokowi, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan Mendikbud Nadiem Anwar Makarim di Gedung Marina Convention Center, Semarang, Jawa Tengah.


Di sela-sela acara HUT PGRI, Omjay mewawancarai seorang guru hebat dari tanah Parahiyangan atau Jawa Barat. Beliau bernama Ibu Sri Yamini, S.Pd. Beliau biasa dipanggil emak. Seorang guru SD hebat yang senang menulis di blog pribadi dan blog kompasiana. Jarang lo ada guru yang suka menulis di blog! Beliau juga termasuk salah satu juara lomba blog PGRI tingkat nasional.

Suatu hari, beliau menelepon dan mengirimkan pesan di Whatsapp Omjay, dan meminta nomor telpon admin kompasiana. Katanya, tulisannya di kompasiana dihapus admin kompasiana.

Berikut ini isi pesannya.

Assalammualaikum...Mr. Wijaya. Mohon maaf mau minta nomor tlp Admin Kompasiana.

Hari ini emak menulis puisi dari murid2 kelas 3 SD kena opps. Ingin tahu masalahnya dan apa salahnya dari puisi tersebut .

Sudah emak posting di blog sendiri . Trimks atas pertolongannya.

dokpri
dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun