Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Praktik Baik Apa yang Sudah Anda Lakukan di Sekolah?

14 Juni 2022   11:44 Diperbarui: 15 Juni 2022   08:20 33529
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Saya satu kelompok dengan ibu Ummi Atiyah, pak Yono Ferizal dan ibu Yuliana. Kami langsung membuat wa group kelompok agar memudahkan kami dalam berkomunikasi dan berbagi informasi.

dokpri
dokpri

Skenario hari ketiga ini adalah diskusi dengan pemantik, pemaparan dari fasilitator, mengerjakan lembar kerja 03 sampai 05.serta persiapan simulasi.

Tujuan sesi ini adalah 

  1. Peserta mampu memahami strategi berbagi praktik baik. 
  2. Peserta diharapkan mampu menyusun kerangka cerita berbagi praktik baik. 
  3. Peserta Mampu menyusun rancangan aktivitas pembelajaran
  4. Peserta mampu mensimulasikan praktik baik di sekolah.

Awalnya saya bingung juga apa yang harus dikerjakan. Saya belum punya strategi berbagi praktik baik guru. Apa yang saya lakukan di sekolah mengalir begitu saja. Biasanya saya tuliskan di blog dan saya bagikan di internet.

slide11-jpg-62a877a3f5f3292c7d7a69c3.jpg
slide11-jpg-62a877a3f5f3292c7d7a69c3.jpg
Ada pertanyaan pemantik yang sangat bagus sekali. Apa yang biasa anda lakukan ketika selesai melakukan pelatihan?. Biasanya kita akan membagikan apa yang didapat dalam pelatohan kepada kawan guru lainnya dan menyimpan sertifikatnya untuk menambah point kenaikan pangkat.

dokpri
dokpri

Skenario simulasi dimulai pukul 08.00 sampai 10.00 wib yaang dilakukan secara online melalui aplikasi zoom. Kami bekerja dalam kelompok kecil dan mengisi lembar kerja yang dibagikan.

Masing-masing dari kami diberikan waktu 10 menit untuk melakukan simulasi. Ada observer yang menilai penampilan kami. 

Persiapan simulasi per kelompok akan dilaksanakan nanti siang pukul 13.30 sampai dengan 15.30 WIB. Ada 7 pertanyaan yang yang harus dijawab secara tertulis.

Pertama, apa yang dipahami tentang praktik baik? Bagaimana kriterianya?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun