Semua hal di atas dilakukan oleh guru mata pelajaran dan guru BP (di awal tahun pelajaran, awal lingkup materi, sebelum Menyusun modul ajar).
Capaian pembelajaran ditetapkan oleh pemerintah dengan dibagi dalam fase dan sedangkan capaian pembelajaran adalah Sekumpulan kompetensi dan lingkup materi.
Berpikir Komputasional Peserta didik mampu menerapkan berpikir komputasional untuk menghasilkan beberapa solusi dalam menyelesaikan persoalan dengan data diskrit bervolume kecil dan mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama literasi, numerasi dan literasi sains (computationally literate).Â
Mari, kita identifikasi kompetensi yang harus dikuasai peserta didik pada elemen berpikir komputasional fase D :Â
Contoh: Peserta didik menerapkan berpikir komputasional untuk menghasilkan beberapa solusi dalam menyelesaikan persoalan dengan data diskrit bervolume kecil.
Dalam menentukan tujuan pembelajaran, ada 3 komponen penting, yaitu:
- Kompetensi
- Konten
- Variasi