Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Harga Minyak Goreng Langka dan Mahal, Salah Siapa?

18 Maret 2022   10:01 Diperbarui: 18 Maret 2022   10:09 295
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pagi sekali sudah ada di pertigaan lampu merah Rawamangun. Waktu sudah menunjukkan pukul 05.39 WIB. Jumat ini biasanya kami berolahraga pagi. Itulah program sekolah kami di SMP labschool Jakarta.

Dokpri               
            googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});
Dokpri googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});

Setelah sampai sekolah saya dan anak-anak mulai persiapan olahraga pagi. Kami berjalan kaki mengelilingi kampus UNJ yang asri. Setelah itu kami istirahat sejenak di lapangan depan masjid sekolah. Alhamdulillah badan menjadi terasa segara setelah berolahraga pagi.

Dokpri
Dokpri

Setelah olahraga saya membaca info di kompasiana. Minyak goreng mulai mahal harganya. Terjadi kelangkaan minyak goreng di berbagai daerah. Ada banyak stok minyak goreng tapi harganya menjadi mahal setelah het minyak goreng dicabut pemerintah.

Ini jelas kesalahan pemerintah. Seharusnya jangan dicabut dulu harga eceran tertinggi. Biarkan rakyat menikmati harga yang ditentukan pemerintah. Sekarang minyak goreng menjadi mahal. Kasihan rakyat kecil yang hidupnya pas-pasan.

Saran saya kurangi pemakaian minyak goreng. Mulailah makan sayuran tanpa minyak goreng. Rebuslah lauk-pauk. Kalau perlu dibakar saja seperti ayam bakar dan ikan bakar.

Petani kelapa sawit sekarang ini lebih suka bahan bakunya dibuat menjadi bahan bakar minyak pesawat terbang. Sebab harganya lebih mahal daripada dibuat minyak goreng.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun