Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pengalaman Sukses para Guru yang Melaksanakan PJJ

22 September 2020   14:35 Diperbarui: 22 September 2020   14:44 1119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dengan bantuan ibu Capri dari Aisei dan ibu Hati dari Penerbit Tata Akbar Bandung akhirnya draft buku ini jadi. Lalu saya mintakan beberapa tokoh pendidikan untuk memberikan kata pengantar atau sambutan.

Tentu saja yang saya minta lebih dulu adalah sambutan ibu ketua umum PB PGRI, Bunda Prof. Unifah Rosyidi dan beliau sangat menyambut baik adanya buku ini. Setelah itu,  saya menghubungi beberapa pejabat kemdikbud yaitu pak Hamid Muhammad plt. Dirjen Paud dan Dikdasmen dan pak Iwan Syahril dirjen GTK Kemdikbud. Alhamdulillah keduanya telah mengirimkan file sambutannya.

disain awal yang salah tulisannya
disain awal yang salah tulisannya
Salah seorang tokoh pendidikan Indonesia yang saya kenal juga saya mintakan kata sambutan. Alhamdulillah Prof. Wardiman Djojonegoro mantan mendikbud siap memberikan kata sambutan.

Setelah dibaca ulang oleh kawan kawan penulis, ada beberapa perbaikan dalam proses editing. Semuanya sudah dikirimkan ke ibu Hati yang baik hati. Ternyata membuat buku yang bagus dan berkualitas tidak bisa tergesa gesa. Saya harus menyabarkan diri memeriksa halaman demi halaman agar lebih enak dibaca dan bermakna bagi pembaca.

Akhirnya buku menciptakan pola pembelajaran yang efektif dari rumah siap dipesan dan bu Hati di Bandung sedang mencetak serta menghitung berapa harganya. Semoga kisah sukses para guru dalam melaksanakan PJJ dapat mnginspirasi pembaca.

Pemesanan buku dapat di klik di https://penamrbams.id/pemesanan-buku-menciptakan-pola-pembelajaran-yang-efektif-di-rumah/.  Silahkan yang mau pesan sebelum kehabisan!

Salam Blogger Persahabatan

Omjay

Guru Blogger Indonesia

Blog http://wijayalabs.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun