Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Tiga Hari Tanpa Sinyal Handphone di Sanggabuana Karawang

5 Februari 2012   05:12 Diperbarui: 25 Juni 2015   20:02 779
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Akhirnya dapat sinyal juga. Bisa terima telepon dan menelepon. Bisa juga internetan dengan ponsel jadul saya. Tiga hari tanpa sinyal indosat rasanya tersiksa. Gak bisa nerima informasi dari mana-mana.

Hal di atas itulah yg saya rasakan selama mengikuti kegiatan studi dan apresiasi kepemimpinan siswa indonesia yang disingkat saksi. Selama tiga hari itu para siswa dan guru tidur di barak tentara. Tidur cuma sebentar tapi menyenangkan.

[caption id="attachment_159194" align="aligncenter" width="448" caption="Peserta SAKSI SMP Labschool Jakarta di Barak Tentara"][/caption]

Banyak cerita dan berita yang ingin saya tuliskan dalam kegiatan saksi yang kesepuluh ini. Sudah sepuluh tahun kami mengadakan kegiatan saksi di pusat latihan tempur kostrad tni-ad yang ada di sanggabuana karawang jawa barat.

[caption id="attachment_159196" align="aligncenter" width="448" caption="Peserta SAKSI SMP Labschool Jakarta Siap Mendengarkan Materi Kepeimpinan"]

1328436415624564745
1328436415624564745
[/caption]

Dalam perjalanan pulang menuju sekolah, saya tuliskan postingan ini. Gak kerasa dari hari jumat sampai minggu, 3-5 feb 2012 kami melaksanakan kegiatan saksi dan bakti sosial untuk warga sekitarnya. Senang sekali bisa berbagi dengan warga di sana. Sayapun mendapatkan ilmu dari sekolah yang saya kunjungi selama baksos.

Kita pulang dengan 6 bus primajasa, dan dikawal mobil patwal polisi. Anak-anak nyebutnya  "forkeder" karena banyak mobil dan motor langsung "mingser" kalau sudah dengar suara sirenenya, sehingga membuat keder para pengendara mobil dan motor.

[caption id="attachment_159484" align="aligncenter" width="448" caption="Mobil Polisi yang Mengawal kami"]

13285340481881773628
13285340481881773628
[/caption]

Alhamdulillah sudah dapat sinyal indosat setelah pasar loji karawang! Kini bisa kirim berita dan cerita ke kompasiana lagi. Sampai nanti ya!

Salam blogger persahabatan

Omjay

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun