Adapun tema kegiatan MOS di sekolah kami pada tahun ini adalah Discipline is Our Culture. Dimana kedisiplinan telah menjadi salah satu budaya sekolah kami.
Prestasi akan mencuat ke permukaan ketika para siswa telah mengenal budaya sekolahnya. Oleh karena itu para guru dan stage holder yang ada di dalam sekolah jangan lupa untuk mengenalkan budaya sekolahnya yang unik, dan memadukan tiga kekuatan (guru-siswa-orang tua) menjadi three in one. Di samping itu pula tentu ada potensi unggul yang dikembangkan sesuai dengan kondisi sekolah. Oleh karena itu, marilah kita mengenalkan budaya sekolah melalui MOS yang rutin tiap tahun kita laksanakan di sekolah masing-masing.
Salam Blogger Persahabatan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H