Mohon tunggu...
Wijatnika Ika
Wijatnika Ika Mohon Tunggu... Penulis - When women happy, the world happier

Mari bertemu di www.wijatnikaika.id

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Ramadan, Lapar Mata dan Revolusi Meja Makan

28 Mei 2018   14:29 Diperbarui: 28 Mei 2018   14:41 1310
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
healthyeating.sfgate.com

6. Berbagi Makanan dengan Mereka yang Kekurangan

Salah  satu cara mengurangi nafsu lapar mata dan kebiasaan buruk membuang sisa  makanan adalah dengan berbagi makanan dengan mereka yang membutuhkan  seperti anak yatim piatu, fakir miskin, pengungsi, korban perang dna  konflik sosial, dan korban bencana alam. Pokoknya, kita usahakan  membantu mereka yang kekurangan demi menolong diri kita sendiri dari  melakukan pembelanjaan yang melampaui batas. 

Selain dapat mengendalikan  diri dari membuang sisa makanan, mempererat tali silaturahim antar  warga, juga dapat memberikan kebahagiaan pada hati. Bukankah membahagiakan orang lain dapat menbuat kita berbahagia berlipat-lipat?

Bagaimana,  sudah siap melakukan Revolusi Meja Makan demi melawan lapar mata?  Semoga kita bisa melakukannya sebelum Ramadan berlalu dan mungkin dapat  menerapkannya di bulan-bulan selanjutnya agar hidup kita semakin indah, bijak dan hemat.  Selamat melakukan Revolusi Meja makan dan semoga hasilnya  menggembirakan. 

Bahan Bacaan: 

https://www.suara.com/lifestyle/2018/05/15/184534/sampah-makanan-meningkat-10-persen-saat-ramadan

https://www.ocf.berkeley.edu/~sather/misconceptions-about-food/

http://loop.co.id/articles/hindari-6-jenis-makanan-dan-minuman-ini-ketika-berbuka-puasa

https://www.maxnyoos.com/artikel/5-pilihan-bahan-makanan-sehat-untuk-menu-berbuka-puasa-saat-ramadhan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun