Mohon tunggu...
Widya Warisma
Widya Warisma Mohon Tunggu... Mahasiswa - Perbanyak usaha dan doa

Terbentur,Terbentur dan Terbentuk

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Tips Menjadi Orangtua yang Baik Ketika Mengajarkan Kemampuan Berbicara kepada Anak Usia Dini

16 Desember 2022   09:48 Diperbarui: 16 Desember 2022   10:19 102
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

TIPS MENJADI ORANG TUA YANG BAIK 

KETIKA MENGAJARKAN  KEMAMPUAN BERBICARA

KEPADA ANAK USIA DINI  

 

Widya Warisma

12011220075@students-Uin-Suska.ac.id

Pendidikan Bahasa Indonesia

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

Universitas Sultan Syarif Kasim Riau

 

Bahasa merupakan alat berkomunikasi yang dilakukan dalam kehidupan sehari-hari dan manusia tidak bisa berjauhan dari bahasa ,karna merupakan faktor penunjang untuk melakukan interaksi sosial. Bahasa tidak hanya melaluai pembicaraan,bisa juga tulisan,mimik wajah,gerak-gerik tubuh,bahasa isyarat,dan bilangan. Begitupun pada anak usia dini juga sangat membutuhkan bahasa dalam berinteraksi walaupun bahasa yang dilontarkan tidak jelas dikarenakan faktor-faktor yang menghambat berbahasa seperti mulut yang masih kecil sehingga tidak leluasa untuk terbuka dalam mengucapkan sesuatu, serta dampak dari ajaran  orang tua juga merupakan faktor utama yang berperan sangat penting dalam hal tersebut. Diharapkan orang tua mengajar anak berbahasa dengan baik dan benar,supaya menjadi terbiasa samapai dewasa..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun