Mohon tunggu...
Widadi Muslim
Widadi Muslim Mohon Tunggu... Guru - Guru

Guru yang energik, atraktif dan murah senyum. Motivator dan penulis buku kependidikan. Juara kedua kompetisi edukasi Anlene Hidup Penuh Makna. Saat ini mengampu mata pelajaran bahasa Indonesia di SMP Negeri 164 Jakarta Selatan.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Review Tema Pembelajaran untuk PTS

22 Februari 2023   10:35 Diperbarui: 22 Februari 2023   10:40 1130
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Ok, Syifa. Apakah yang dimaksud dengan teks ulasan?"

"Teks ulasan adalah teks yang berisi ulasan terhadap suatu obyek. Obyek tersebut bisa berupa benda, buku, film atau karya-karya lainnya."

"Bagus, sekarang Andin. Apa manfaat belajar teks ulasan?"

"Manfaat belajar teks ulasan antara lain menambah pemahaman, melatih bersikap kritis dan melatih sikap menghargai."

"Tepat sekali, sekarang Ebil. Sebutkan langkah-langkah mengulas buku?"

"Langkah-langkah mengulas buku yaitu menuliskan identitas buku, membuat orientasi, membuat sinopsis dan ...lupa Pak."

Ok, Ganendra, tolong tambahkan jawaban Ebil!"

"Baik Pak, membuat analisis, membuat evaluasi dan memberikan rekomendasi."

"Apakah betul jawaban Ebil dan Ganendra anak-anak?"

"Betul Pak."

"Baik, sekarang Arya. Apa saja yang sebaiknya dituliskan pada langkah identitas jika kita mengulas buku?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun