Mohon tunggu...
Abrurizal Wicaksono
Abrurizal Wicaksono Mohon Tunggu... Wiraswasta - Bebas

Suka olahraga lari, jalan kaki atau sepeda deket - deket aja..

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Artikel Utama

Netflix dan Film Indonesia

20 Januari 2016   11:00 Diperbarui: 20 Januari 2016   13:59 540
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Biaya Netflix sendiri memang sangat terjangkau dimulai dari Rp 109.000, pengguna bisa mengakses koleksi film dan serial televisi yang terhimpun dalam perpustakaan Netflix. Harga ini hanya biaya langganan belum termasuk paket internetnya ya, tapi sekarang wifi bisa ditemukan dimana saja jadi hal ini mungkin bisa kita skip lah. Apakah ada yang tertarik? Kalau ada kartu opsi pembayaran via potong pulsa sih saya lebih tertarik kok, apalagi saya memang berkeinginan menonton di weekend.

Kembali dengan kerjasama operator, saya rasa hal ini lebih ideal dibandingkan menawarkan pembayaran via kartu kredit, selain pastinya restu pemerintah bakalan didapatkan, Netflix pasti akan mendapatkan tambahan pelanggan yang signifikan. Soalnya kepemilikan kartu kredit sendiri menurut saya hanya segelintir orang saja dan beberapa mungkin sudah takut duluan dengan stigma kartu kredit.

Akhir kata, semoga dari pihak Netflix melihat atau bahkan menyesuaikan dengan kondisi masyarakat Indonesia terkait sistem berlangganan ini. Semoga saja yah. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun