Proses
Murid diminta untuk mengerjakan LKPD Bioteknologi secara mandiri dan membuat rangkuman catatan digital tentang materi Bioteknologi.
Guru memberikan materi pembelajaran melalui media social seperti Blog wetyyuningsih.com, chanel You Tube wetyyuningsih, Tiktok @wetyyuningsih dan IG@wetydwi, supaya murid dapat mempelajari sesuai dengan kesukaannya dalam belajar, sebelum murid diminta untuk mengerjakan LKPD Bioteknologi, serta membuat catatn digital rangkuman materi Bioteknologi
Murid akan mendapatkan pembelajaran secara daring melalui google meet atau zoom selain mendapatkan materi Bioteknologi di berbagai media sosial. Guru akan memberikan scaffolding dalam proses ini.
Â
Pemetaan Kebutuhan Belajar Murid Berdasarkan Profil Belajar Murid
- Nama Murid
- Proses
- Guru menjelaskan materi Bioteknologi dengan memberikan tayangan di berbagai media social, seperti Blog, You Tube, Instagram, Tiktok dan Facebook. Dan meminta untuk membuat catatan digital rangkuman materi Bioteknologi Konvensional
- Guru menjelaskan materi Bioteknologi dengan memberikan tayangan di berbagai media social, seperti Blog, You Tube, Instagram, Tiktok dan Facebook. Dengan menggunakan bachsound music yang sedang trend. Dan meminta untuk membuat catatan digital rangkuman materi Bioteknologi Konvensional
- Guru menjelaskan materi Bioteknologi dengan memberikan memberikan kebebasan untuk melakukan wawancara langsung dengan pelaku bisnis Bioteknologi konvensional. Dan meminta untuk membuat catatan digital rangkuman materi Bioteknologi Konvensional
Â
Pembelajaran diferensiasi digunakan pada saat pelaksanaan praktikum Bioteknologi Konvensional
Hasil Praktikum Bioteknologi Konvensional  dibuat video kemudian video di upload di chanel Youtube masing- masing dan link di sampaikan ke guru. Laporan tertulis Praktikum Bioteknologi Konvensional, dapat juga berupa lagu, video pod cast dan laporan digital yang di uupload di media social, serta di upload di Google classroom, kemudian infografis tentang harga produk. Penilaian meliputi : ketepatan dalam pengumpulan tugas, Kesesuaian dengan praktikum bioteknologi, menarik dan unik untuk video.
Untuk lebih jelasnya dapat di lihat dan di unduh RPP Diferensiasi Bioteknologi Konvensional Kelas 12 IPA/IPS LM (Unduh Disini)
1. Berikut adalah contoh produk Laporan Praktikum yang berdiferensi dalam bentuk LaguÂ
Berikut Syair Lagu Praktikum Bioteknologi Pembuatan Keju