Mohon tunggu...
Achmad Suwefi
Achmad Suwefi Mohon Tunggu... Administrasi - pekerja swasta penggemar Liverpool, Timnas dan Argentina

You will never walk alone

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

BCA Indonesia Open (BIO) 2016: Saatnya Kembali Juara!

28 Mei 2016   10:27 Diperbarui: 29 Mei 2016   12:07 157
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(Press Release BIO 2016 / sumber : materi blogger gathering BIO 2016)

Nama-nama seperti Tontowi Ahmad/ LiliyanaNatsir, Mohammad Ahsan/ Hendra Setiawan dan juga juara All England, PraveenJordan/ Debby Susanto serta pasangan ganda Kevin Sanjaya/ Marcus Fernaldi,Nitya Krishinda/ Greysia Polii menjadi andalan Indonesia untuk mampu meraihjuara dinomor ganda putera ganda puteri dan ganda campuran. Nomor tunggalputera dan tunggal puteri harus diakui memang masih harus bekerja kerasmenembus dominasi pebulu tangkis asal Cina, Korea Selatan, Malaysia dan juga Denmark.

Jika melihat daftar unggulan di BIO 2016praktis hanya tunggal puteri yang tidak ada pebulu tangkis Indonesia dalamdaftar unggulan. Tommy Sugiarto menjadi unggulan ke-8 dinomor tunggal putera,sedang diganda putera menyetor Mohammad Ahsan/ Hendra Setiawan sebagai unggulankedua dibawah pasangan Korsel, Lee Yong Dae/ Yoo Yeon Seong. Nitya Krishida/Greysia Polii menjadi unggulan kedua ganda puteri dibawah pasangan Jepang,Misaki Matsutomo/ Ayaka Takahashi sedang Tontowi Ahmad/ Liliyana Natsir sertaPraveen Jordan/ Debby Susanto menjadi unggulan kedua dan kedelapan nomor gandacampuran.

Peluang pebulu tangkis Indonesia tetapterbuka lebar selama mampu memaksimal dukungan publik Istora Senayan yangdipastikan akan riuh dan total dalam memberikan dukungan kepada pebulu tangkisIndonesia. Fokus dan keluarkan seluruh kemampuan yang menjadi senjata pamungkasuntuk bisa menaklukkan lawan-lawan yang ada, walau diatas kertas secaraunggulan pebulu tangkis Indonesia kalah dari lawan-lawannya namun semuaditentukan diatas lapangan bukan catatan dikertas dan peluang tetap terbukalebar.

Saatnya menjadi Juara atau pun kalau perlu Sapubersih semua nomor sebagaimana yang dilakukan pada Indonesia Open 2001 saatMarleve Mainaky, Ellen Angelina, Candra Wijaya/ Sigit Budiarto, Deyana Lomban/Vita Marissa serta Trikus Heryanto/ Emma Ermawati menjadi juara dilima nomoryang diselenggarakan tetap terbuka lebar. Saatnya pebulu tangkis Indonesiakembali bangkit dan menjadi juara dikandang sendiri sebagai bentuk PRIDE of the NATION , kebanggaan akan INDONESIA !

#EaaforIndonesia
#RinduJuara
#1istora

Salam Olahraga,
Wefi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun