"Ini nasi bungkus dari nomor urut berapa?Pertanyaan itu pernah dilontarkan orang pas masa kampanye dulu. Sama orang gila pernah dibanting nasi bungkusnya, tapi lama-kelamaan mereka hafal dengan saya," kata Alif, seperti dikutip dari detik.com pagi itu di teras rumahnya yang terlihat sederhana.
Jika Alif dan Sedekaholic Community-nya  mempunyai moto 'Jumat berkah' untuk menularkan kebaikannya kepada sesama, maka teman-teman lainnya bagaimana? Apakah terinpirasi dengan sosok Alif dan Sedekaholic Community-nya?Â
Atau teman-teman juga sudah punya ide lain untuk menularkan kebaikan di Jumat berkah ini di tempat lainnya? Jika iya, semoga kebaikan selalu menyertai dimanapun teman-teman berada dan  Allah SWT membalas semua kebaikan teman-teman semua dengan pahala yang berlipat ganda. Aamiin.
Bahan Bacaan: 1
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H