Oleh: Wahyu Wiji Astuti
Apa yang terdekat, adalah maut
Maut dengan Tuhan,
manakah yang lebih menawan
Tuhan diantara kerongkongan
Dan maut adalah bayang-bayang yang mengintai ubun-ubunmu
Lalu apa yang terdekat
Mautmu? Tuhanmu?
Serambi KOMPAK, Maret 2011
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI