Mohon tunggu...
Wahyu Adi Kurniawan
Wahyu Adi Kurniawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Manajemen

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

MyKlass, Fasilitas Luar Biasa Mahasiswa Kampus Muda Mendunia

18 Maret 2021   16:12 Diperbarui: 18 Maret 2021   17:32 458
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Platform MyKlass Kampus UMY / dokpri

4. Fitur Meeting Online

Di masa pandemi sekarang ini, mahasiwa masih banyak melakukan kegiatan perkuliahan secara online atau daring. Mahasiswa harus mengikuti perkuliahan di tengah pandemi yang mana ada banyak batasan dalam melakukan kegiatan seperti kuliah. MyKlass memberikan fasilitas bagi mahasiswa untuk mempermudah dalam pelakasanaan perkuliahan yaitu melalui BBB atau Big Blue Button. Jadi, BBB merupakan fasilitas dari MyKlass untuk mahasiswa dalam melakukan kegiatan perkuliahan secara online dengan dosen. Banyak sekali fitur yang ada ada dalam BBB ini, tidak kalah dengan aplikasi meeting lainnya, BBB juga sama dengan aplikasi-aplikasi tersebut.

Itulah beberapa fasilitas yang ada dalam platform MyKlass. MyKlass ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa Muda Mendunia, apalagi di tengah pandemi Covid-19 seeprti sekarang ini. UMY tidak pernah lepas dan terus memberikan fasilitas yang terbaik untuk seluruh mahasiswanya dengan solusi-solusi yang luar biasa. Keren bukan?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun