Mohon tunggu...
Wahyu Sapta
Wahyu Sapta Mohon Tunggu... Penulis - Penulis #Peraih Best In Fiction Kompasiana Award 2018#

Menyatulah dengan alam, bersahabatlah dengan alam, ikuti alirannya, lalu kau rasakan, bahwa dunia itu indah, tanpa ada suatu pertentangan, damai, nyaman, teratur, seperti derap irama alam berpadu, nyanyian angin, nyanyian jiwa, beiringan, dekat tapi tak pernah berselisih, seimbang, tenang, alam, angin, jiwa, mempadu nyanyian tanpa pernah sumbang...

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

[Koteka5Tahun] Memperingati Hari Kartini ala Saya di Rumah Saja

22 April 2020   08:18 Diperbarui: 22 April 2020   08:20 429
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Saya memakai baju tenun Lombok warna pink. (Foto: dokpri).

"Aku mau ganti baju warna merah maroon ya, pak. Tunggu bentar. Nanti aku padu padankan dengan kain sarung yang warna hijau. Aku bawa buku dari Mbak Gana. Ini aku peroleh dari menang eventnya dia, loh. Lupa tahun berapa."

Saya berfoto dengan membawa Buku hadiah dari Mbak Gana, saat itu menang sebuah event. Thanks ya mbak. Kenangan indah buatku adalah buku. | Foto: dokpri.
Saya berfoto dengan membawa Buku hadiah dari Mbak Gana, saat itu menang sebuah event. Thanks ya mbak. Kenangan indah buatku adalah buku. | Foto: dokpri.
Bapaknya geleng-geleng kepala. Tapi ya diem aja. Wong dia duluan yang menawari berfoto. Hahaha... tuh kan, emak-emak kok ditawari berfoto. Batin saya.

Dan jadilah foto itu. 

Buku yang saya pegang adalah buku pertama saya menulis bersama teman komunitas fiksi RTC. Kenangan yang terindah. Tak bisa dilupain. | Foto: dokpri.
Buku yang saya pegang adalah buku pertama saya menulis bersama teman komunitas fiksi RTC. Kenangan yang terindah. Tak bisa dilupain. | Foto: dokpri.
Begitulah seru-seruan saya di hari Kartini kemarin. Sambil begaya, bisa ikutan event Koteka dalam rangka hari jadi Koteka 5 tahun.

Meskipun saya tidak begitu suka belanja, tetapi ketika berkunjung ke tempat lain saya sempatkan membeli sesuatu untuk souvenir kenang-kenangan. Secukupnya saja. 

Habis berfoto, saya melanjutkan aktivitas kembali. Menyapu halaman dan memasak. Juga hal lainnya. Tetap ya, sebagai seorang ibu, memiliki aktivitas mengurus rumah. Sibuknya banyak, meskipun di rumah saja. 

Tukang nyapu latar sesekali dandan. Biasane mung dasteran yen ning omah. Yuk, lanjut meneh nyapu latare. | Foto: dokpri.
Tukang nyapu latar sesekali dandan. Biasane mung dasteran yen ning omah. Yuk, lanjut meneh nyapu latare. | Foto: dokpri.
Jika bosan, ya cari hobi positif yang menyenangkan. Karena baru ada anjuran nggak boleh kemana-mana, acara jalan pending dulu. Cari hobi lainnya saja. Ssst... salah satunya berfoto! Bisa jadi obat stres, loh. Dan yang penting bahagia.

Salam,

Wahyu Sapta.

Semarang, 22 April 2020.

Gambar: dokumen Koteka Kompasiana.
Gambar: dokumen Koteka Kompasiana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun