Mohon tunggu...
Wahyu Sapta
Wahyu Sapta Mohon Tunggu... Penulis - Penulis #Peraih Best In Fiction Kompasiana Award 2018#

Menyatulah dengan alam, bersahabatlah dengan alam, ikuti alirannya, lalu kau rasakan, bahwa dunia itu indah, tanpa ada suatu pertentangan, damai, nyaman, teratur, seperti derap irama alam berpadu, nyanyian angin, nyanyian jiwa, beiringan, dekat tapi tak pernah berselisih, seimbang, tenang, alam, angin, jiwa, mempadu nyanyian tanpa pernah sumbang...

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Artikel Utama

Tips Sajikan Hidangan Khas Lebaran Tanpa Perlu Repot

2 Juli 2016   20:56 Diperbarui: 3 Juli 2016   13:34 229
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://blog.tokopedia.com/2014/07/5-makanan-ini-wajib-ada-saat-lebaran/

Cara Membuat: Didihkan santan, tambahkan bumbu halus, serai, laos, daun salam, daun jeruk. Aduk rata, gunakan api kecil. Masukkan ayam, masak hingga lunak. Siap disajikan.

http://cosmopolitanfm.com
http://cosmopolitanfm.com
Sambal Goreng Hati Ayam

Bahan:

  • 10 hati ayam dan ampela, rebus sebentar, kemudian dipotong dadu dan di goreng, sisihkan.
  • ¼ udang yang telah dikupas
  • 2 lembar daun salam
  • 2 cm lengkuas
  • 2 cabai merah diiris halus, yang telah dibuang bijinya
  • 4 sdm minyak goreng
  • 500 ml santan dari 1 butir kelapa

    Bumbu dihaluskan:

  • 6 butir bawang merah
  • 4 bawang putih
  • 4 cabai merah besar yang telah dibuang bijinya
  • 1 sdt garam
  • 1 sdm gula merah yang sudah diiris

Cara membuat: Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun salam, lengkuas, daun jeruk kemudian santan. Aduk sebentar. Masukkan hati ayam dan udang. Masak hingga bumbu meresap dan agak kering, tambahkan irisan cabai merah iris, aduk hingga rata. Siap disajikan. Bila suka bisa ditambah daun kapri dan petai dengan memberikannya pada sentuhan akhir.

http://www.resepmasakanindonesia.me
http://www.resepmasakanindonesia.me
Nah, sambutlah lebaran dengan suka cita tanpa harus merasa repot. Lakukan sajian yang terbaik untuk keluarga dan kerabat yang akan berkunjung ke rumah kita.

Selamat Menyambut Lebaran.

Semarang, 2 Juli 2016.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun