Â
Cara memainkan alat instrument digital sama persis seperti kita memainkan alat instrument langsung, hanya saja kita tidak menggunakan alat tabuh, tetapi jari kita yang harus langsung menyentuh gambar alat instrument tersebut pada layar hp, contohnya pada instrument bonang, jari kita harus menyentuh pada gambar pencon bonang sesuai dengan notasi angka yang akan kita mainkan.
Â
Cara-cara belajar gamelan tersebut dapat dijadikan alternatif untuk tetap belajar walaupun kita tidak mempunyai alat gamelan. Sehingga kita dapat lebih memanfaatkan waktu sebaik-baiknya dengan tetap belajar dan berlatih gamelan dengan keterbatasan sarana yang ada.
Â
SALAM BUDAYA, RAHAYU RAHAYU RAHAYU
Â
                       Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H