Mohon tunggu...
Wahid Hasyim
Wahid Hasyim Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Observasi Asistensi Mahasiswa UIN Malang di MAN Kota Pasuruan

12 Januari 2025   21:56 Diperbarui: 13 Januari 2025   07:12 143
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebagai bagian dari program Asistensi Mengajar yang diadakan oleh Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Maulana Malik Ibrahim Malang, pada hari jum’at 10 Januari 2025 kami berkesempatan untuk melakukan observasi di MAN Kota Pasuruan. Pada hari itu kami sampai di sekolah sekitar jam 10.30 WIB. Kemudian kami disambut dengan baik oleh pihak madrasah, setelah itu bapak kepala madrasah mempersilahkan kami untuk masuk ke ruangan beliau sambil melihat-lihat fasilitas sekolah di sepanjang jalan menuiu ruangan tersebut.

Selama di ruangan tersebut, beliau menjelaskan keunggulan yang dimiliki MAN Kota Pasuruan, mulai dari ma’had putri hingga program akselerasi. Akan tetapi, beliau menjelaskan bahwa ma’had putri tersebut hanya dikhusukan untuk siswi kelas X-H saja. Setelah selesai berbincang-bincang dengan bapak kepala madrasah, beliau meminta kami ke ruang laboratorium untuk mendapatkan arahan dari ibu Waka Kurikulum terkait kegitan yang dilakukan selama Asistensi Mengajar di MAN Kota Pasuruan.

Dokumentasi
Dokumentasi

Kami pun mendapatkan arahan apa saja yang perlu dilakukan, mulai dari membuat jurnal harian ataupun melaksanakan tugas harian yang diminta oleh pihak sekolah. Selain itu, kami juga bertanya mengenai arahan yang belum kami pahami. Akhirnya pengarahan pun selesai dan kami pamit untuk melanjutkan agenda yang lain.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun