Selain itu ada beberapa program yang sementara terjadwal pelaksanaannya seperti Program Pelatihan Kepemimpinan, Penyuluhan di bidang Perikanan dan Pertanian, Pembinaan Teknis Budidaya Tanaman Pangan Skala Kecil Rumah Tangga di Pekarangan Rumah, Alternatif Usaha Sektor Ekonomi Masyarakat yang belum terjamah, serta BAKSOS (Bakti Sosial), pelestarian dan memanfaatkan potensi sumberdaya alam desa yang menghasilkan teknologi tepat guna skala rumah tangga yang terdapat dilingkungan masyarakat desa. Sasaran dari program mahasiswa KKN yaitu pada masyarakat nelayan dan petani, warga desa yang bersinergi dalam program pemerintah setempat yang bekerjasama dengan Kepala Desa, Kepala Dusun, Sekertaris Desa beserta staff dan jajarannya, Serta penyuluh pertanian dan perikanan desa, Imam Masjid dan Tokoh Masyarakat di lingkungan Desa.Â
Proses Menyemai Biji Tanaman Sayuran Hingga Berkecamba
http://wahanalatambaga.blogspot.comÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H