Bagi pecinta lingkungan pertanyaan tambahan bisa juga muncul seperti apakah kapal akan bersandar di dermaga atau bila tidak tersedia dermaga, apakah ada mooring disekitar untuk menghindari penggunaan jangkar terutama pada laut dangkal karena dapat merusak terumbu karang disekitarnya.
Mooring adalah sistem untuk mengikat kapal dengan menggunakan rantai yang sudah tertanam dan aman bagi terumbu karang.
Mudah mudahan berguna.
Referensi : satu
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H