Mohon tunggu...
Vira Kaylla
Vira Kaylla Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa ilmu hukum universitas 17 agustus surabaya

Halo saya mahasiswa ilmu hukum, saya gemar membaca dan menulis fiksi serta saya gemar bekerja dalam tim.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Cara Memilih yang Baik Menurut Perspektif Ilmu Negara

12 Oktober 2023   12:10 Diperbarui: 12 Oktober 2023   15:52 278
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Halo saya Savira Putri Kaylla dengan NIM 1312300009 dari Universitas 17 Agustus Surabaya. Menanggapi acara ini menurut saya acara ini dapat membantu setiap masyarakat untuk dapat berfikir secara matang tentang pemilihan 2024. Sesuai perspektif ilmu negara kita dapat mempelajari pokok pokok dari pemilu ini, asal mula para kandidat dan apa saja yang perlu diperhatikan lebih. 

Sendi sendi kepolitikan yang harus kita perhatikan lebih adalah bagaimana cara kita memilih pemimpin kita. Dalam acara ini terdapat quisioner yang dapat dipilih dengan terdiri dari 3 pilihan. Dapat dilihat bahwa hasil dari quisioner hampir 70% warga Indonesia memilih pemimpin sesuai dengan rekam jejak mereka. 

Lalu bagaimana jika kandidat memiliki rekam jejak baik tetapi lawan kandidat lebih terkenal sehingga memiliki lebih banyak kemungkinan suara? Dari sini masyarakat Indonesia harus benar benar cermat, tidak hanya melihat ketenaran di internet, tetapi juga harus digali lebih dalam lagi. Ada beberapa teori berdasarkan ilmu negara yang dapat kita gunakan dalam memilih pemimpin kita. Yakni metode deskriptif guna mengetahui konsep pemikiran pemimpin dan kinerja mereka untuk mendapat kesimpulan yang lebih luas. 

Gunakan ajang pemilu ini untuk belajar lebih kritis dalam memberikan suara. Jangan sampai hanya melihat dari segi berita baik di Internet tetapi juga perlu mengetahui program kerja apa yang sedang dilakoni beliau dan apa saja yang sudah berhasil sejauh ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun