Mohon tunggu...
Vincent huang
Vincent huang Mohon Tunggu... Novelis - seorang mahasiswa S1 Agribisnis

penyuka seni, buku, dan banyak hal. memiliki beberapa capaian prestasi akademik dan non akademik.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Upaya Ketahanan Pangan Desa Tanjung Jati Kecamatan Binjai Baru

12 Juli 2024   22:24 Diperbarui: 12 Juli 2024   22:50 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Salah satu ternak warga desa Tanjung Jati Kec. Binjai Baru/dokpri

Rumah tangga dengan anggota keluarga banyak, seperti lebih dari enam orang masih perlu mengelurkan biaya tambahan untuk membeli bahan pangan karena bantuan dari program sembako tidak mencukupi kebutuhan mereka. Disisi lain, bagi rumah tangga dengan anggota keluarga sedikit, program ini dapat memiliki dampak yang signifikan terhapat kecukupan pangan mereka.

Sayangnya tidak ada kerjasama dengan pihak swasta untuk mendukung kemandirian dan ketahanan pangan desa Tanjung Jati. Diharapkan kedepannya akan dilakukan kerjasama dengan berbagai pihak serta masyarakat juga lebih mampu untuk melakukan diversifikasi jenis tanaman yang ditanam serta perbanyak jenis ternak untuk menjaga kemandirian pangan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun