Peningkatan streaming film ini dapat mencerminkan transformasi lebih dalam yang berkaitan antara penonton dan film. Perubahan ini menciptakan ekosistem dimana film menjadi lebih terikat dengan kehidupan sehari-hari dan juga identitas penonton.
Daftar Pustaka
Badan Koordinasi Penanaman Modal. (2017). Peningkatan Pasar Film Nasional dalam Mendukung Industri Film Indonesia. Retrieved from investindonesia.go.id: https://investindonesia.go.id/id/artikel-investasi/detail/peningkatan-pasar-film-nasional-dalam-mendukung-industri-film-indonesia
Novita, N. (2022, November 29). Perubahan Perilaku Konsumsi Televisi di Era Tayangan Streaming. Retrieved from tirto.id: https://tirto.id/perubahan-perilaku-konsumsi-televisi-di-era-tayangan-streaming-gy9k#google_vignette
Panolih, K. P. (2021, Maret 28). Tren ”Streaming” VoD yang Terus Menggeliat . Retrieved from www.kompas.id: https://www.kompas.id/baca/metro/2021/03/28/tren-streaming-vod-yang-terus-menggeliat
Rizaty, M. A. (2022, Januari 17). 10 Negara dengan Pertumbuhan Waktu yang Dihabiskan untuk Menonton Video Streaming Tertinggi di Dunia (2019-2021). Retrieved from databoks.katadata.co.id: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/01/17/peningkatan-waktu-menonton-video-streaming-di-indonesia-tertinggi-global-pada-2021
Syaifullah, A. (2024, Januari 05). Penonton Sinema Indonesia Naik 14,5 Persen, Capai 48 Persen Market Share. Retrieved from hot.detik.com: https://hot.detik.com/movie/d-7125827/penonton-sinema-indonesia-naik-14-5-persen-capai-48-persen-market-share
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H