Mohon tunggu...
Veronica Maureen
Veronica Maureen Mohon Tunggu... Penulis - Communication Science Student

I am a communication student who loves to write and tell inspirational stories. Interested in environmental issues and sustainable living.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

5 Hal Ini Akan Menjadi Tren di 2021!

6 Januari 2021   22:48 Diperbarui: 6 Januari 2021   23:11 455
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Olahraga: Golf

Berdasarkan pertanyaan yang saya ajukan ke salah satu teman saya, olahraga golf akan menjadi tren di tahun 2021 ini. Saya rasa ini bukan hal yang tidak mungkin ya. Selama ini image olahraga golf selalu dihubungkan dengan olahraga mahal, mungkin melanjutkan tren olahraga di luar ruang pada tahun 2020 kemarin, golf menjadi salah satu yang berkembang! Tunggu saya ya lapangan-lapangan golf bermunculan di tengah kota, kita bisa jadi punya daerah resapan lebih banyak, deh!

Wah, jelas saya juga suka olahraga luar ruang! Saya sendiri belum pernah mencoba golf, tapi suatu hari saya pasti akan mencobanya! 

Perubahan Iklim

Yang terakhir ini adalah tren yang seharusnya terus ada setiap tahunnya. Sayangnya isu perubahan iklim tidak semenarik seperti konten-konten TikTok atau video Youtube, ya? Akan tetapi sudah seharusnya dan secepatnya kita semua bertindak dalam aksi melawan perubahan iklim. Jika kita tidak mengubah perilaku manusia pada bumi, suhu bumi akan terus naik dan berdampak pada kelangsungan seluruh makhluk hidup di bumi. Tidak akan ada masa depan karena banyak kota akan terendam laut. Banyak flora dan fauna akan punah dan keberlangsungan hidup manusia pun terancam karena ekosistem yang tidak mendukung. 

Berikut lebih lanjut teman-teman dapat membaca penjelasan lebih detail mengenai perubahan iklim di sini.

Saya harap isu perubahan iklim akan menjadi tren 2021 dan seterusnya. Mari kita refleksikan kembali apakah tren-tren yang selama ini berjalan sudah selaras dengan kebutuhan kita untuk memperlambat perubahan iklim? Sudahkah kita memulai langkah kecil untuk bumi kita satu-satunya ini?

Yuk, kita buat tren yang pro terhadap bumi, bukan malah sebaliknya!

Semoga bermanfaat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun