Mohon tunggu...
Vera Shinta
Vera Shinta Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer Brebes Community' (KBC)

Menulis adalah pelarian emosi paling sexy

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Sarapan ala Orang Lapangan

7 September 2020   12:27 Diperbarui: 7 September 2020   12:23 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kerja di lapangan butuh ketrampilan membagi waktu, kadang di rumah sudah lengkap menu sarapan tapi tidak sempat menyantapnya karena di kejar waktu.

Apalagi bagi perempuan yang paginya pasti disibukkan dengan pekerjaan rumah, maka sarapan bukan lagi makan pagi sesuai umumnya. Sarapan adalah makan sebagai alas yang waktunya bisa siang hari.

Seperti hari ini setelah menyiapkan sarapan untuk keluarga saya harus langsung ke desa untuk mendatangi undangan. Walau ternyata budaya on time masih sangat langka tapi saya berusaha tetap tepat waktu dan benar saja, hingga dua jam waktu ngaret jadi jadwal 

Sambil menunggu semua hadir dan acara dimulai maka sempatkan dulu cari pengganjal perut. Untung ada warung dekat situ dan menemukan ketupat serta aneka gorengan.

Cukuplah untuk menu alas hari ini, ketupat, bakwan dan susu jahe. Mengingat angin kencang yang tengah melanda disertai gerimis dan hujan yang mulai sering turun maka minuman hangat menjadi salah satu pilihan.

Jaga kesrhatan, jangan lupa makan dan konsumsi menu bergizi serta vitamin di tengah pandemi. Sehat selalu untuk semua.

KBC-26 KomBes Brebes Jateng

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun