Mohon tunggu...
Veranika
Veranika Mohon Tunggu... Penulis - Sukses

flat

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Program Anak dalam Mengatasi Cacingan dengan Alphasure

9 Maret 2024   08:53 Diperbarui: 9 Maret 2024   09:34 104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jika perlu, konsultasikan ke dokter dan berikan obat cacing saat anak memasuki dua tahun. Menurut Peraturan Menteri Kesehatan Indonesia tentang Penanggulangan Cacingan, pemberian obat cacing setiap 6 bulan atau 1 tahun sekali dapat membantu mencegah anak dari cacingan.

5. Gunting kuku secara teratur

Potong kuku anak secara rutin, terutama ketika sudah panjang, sehingga tidak ada cukup ruang untuk pertumbuhan telur cacing.

6. Selalu mengenakan pakaian bersih

Biasakan juga anak untuk selalu mengenakan pakaian bersih dan mengganti pakaian setiap hari.

Cara Mengatasi Cacingan Secara Alami

Sejumlah bahan alami dipercaya dapat membantu mengatasi infeksi cacingan pada anak. Berikut adalah obat untuk mengatasi cacingan secara alami yang dapat digunakan.

1. Bawang Putih

Bawang putih disinyalir dapat membunuh telur cacing, dan mencegah cacing memproduksi lebih banyak telur di dalam sistem pencernaan. Anak dapat meminta mengkonsumsi bawang putih secara langsung atau menjadikannya obat oles.

2. Minyak Kelapa

Minyak kelapa memiliki sifat antibakteri dan antivirus yang dapat membantu membersihkan infeksi cacingan. Sebagian orang percaya bahwa mengoleskan minyak kelapa di sekitar anus dapat mencegah cacing kremi betina bertelur di sana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun