Dialiri tetes air mata pejuang
Diolesi semangat: MERDEKA!
Dalam suka dan duka bersama
Menggapai Indonesia BERSATU
Dan kita telah mengibarkan darah merah putih
Berikrar: aku dan engkau Indonesia!
Ini negeri kita IndonesiaÂ
Ia memanggil kita: Mari merajut cinta!
Lalu kita sama-sama merenda keindahan
Dan membiarkan benih-benih tumbuh
Di atas tanah leluhur
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!