"Masih banyak perangkat desa yang belum menyadari pentingnya keterbukaan informasi dan peran website desa itu"tegas Ketum LKpIndonesia.
Solusi untuk ini semua tentunya harus dilakukan pelatihan bagi perangkat desa tentang pengelolaan website dan keterbukaan informasi; bantuan teknis dalam membangun dan mengelola website desa; membuat standar yang jelas mengenai isi dan format website desa; terakhir tentunya harus dilakukan pemantauan dan evaluasi secara berkala. Jika ini benar-benar dilaksanakan dan diterapkan dengan baik tidak akan ada website yang hanya sekedar gaya-gayaan semata.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H